Saturday

RUMAH INI DIBUAT TERBALIK


Di desa kecil Austria barat tepatnya di Terfens,Arsitek Polandia Irek Glowacki dan Marek Rozhanski membuat rumah yang tak wajar ,kenapa tak wajar karena rumah ini terbalik..,lah terus gimana tu,,tapi tenang karena itulah menjadi daya tarik tersendiri.dan menjadi objek wisata yang terkenal di Austria karena keunikannya.

Para pengunjung pun penasaran mengunjungi satu persatu ruangan,dan tak jarang para pengunjung terheran heran dan takjub melihat rumah yang tak wajar. Kalau dilihat lihat kita seperti melayang di langit langit ....dan mata serasa berputar putar karena bingung.









No comments:

Post a Comment

Silahkan Komentar!

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Posting Populer